
2. Bercak
Jika mengalami sedikit pendarahan (bercak) di tengah siklus menstruasi, mungkin ovarium yang mengeluarkan sel telur.
Penting untuk diingat bahwa tidak setiap wanita mengalami bercak saat ovulasi.
Bercak adalah pendarahan punya perempuan yang sangat ringan yang biasanya berlangsung satu atau dua hari saat berovulasi.
BACA JUGA: Istriku Hamil saat Aku Dinas di Luar Kota
3. Kram
Beberapa wanita cenderung merasakan sakit ringan ketika sel telur dikeluarkan dari indung telur.
Ini juga dikenal sebagai mittelschmerz (sakit tengah dalam bahasa Jerman) dan dapat digunakan untuk merencanakan kapan berhubungan jika kamu ingin mencoba untuk hamil.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News