
GenPI.co - Terdapat empat cara untuk mewujudkan kondisi rumah tangga yang telah berlangsung lama bagaikan pengantin baru.
Hubungan rumah tangga yang baru menikah memang terasa seperti dunia hanya milik berdua, kebersamaan dan keintiman menjadi sesuatu yang mutlak.
Namun seiring berjalannya waktu, kehadiran satu sama lain mulai terasa hanya suatu hal yang biasa sehingga bisa memunculkan perasaan cuek bahkan jenuh.
BACA JUGA: Suami Wajib Sadar! Ini 3 Alasan Rumah Tangga Tidak Harmonis
Hal ini juga kerap terjadi pada pasangan yang telah memiliki anak, dengan adanya anak maka secara otomatis segala sesuatu akan lebih terfokus pada anak.
Tentu saja hal tersebut bukan sesuatu yang salah, tetapi ada baiknya jika kita mengingat bahwa ada sosok lain yang juga perlu kasih sayang dan perhatian, yaitu pasangan.
BACA JUGA: 5 Cara Sehat Menghadapi Konflik dan Perpisahan dalam Rumah Tangga
Untuk membangkitkan rasa-rasa indah dan intim tersebut, maka tidak boleh menghilangkan waktu kebersamaan bersama pasangan.
Berikut ini empat hal yang bisa dilakukan untuk mengembalikan romansa pengantin baru dalam rumah tangga yang telah terjalin lama.
BACA JUGA: PBB Sebut Lebih dari Separuh Rumah Tangga di Yaman Tidak Memiliki Cukup Makanan
1. Makan Malam Spesial
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News