
"Saya tidak menyembelih sendiri karena istri dengan hamil. Untuk menjaga saja," kata Gus Rifqil.
Menurut dia, suami tidak hanya harus menjaga ucapan, tetapi juga pandangan dan hati.
“Ada banyak kasus ketika istri dengan hamil, tetapi membenci seseorang, ketika sudah lahir anak tersebut memiliki karakter seperti orang yang dibencinya," ucap Gus Rifqil. (nuonline)
BACA JUGA: Hukum Suami Turuti Istri Ngidam dalam Islam, Sebaiknya Dipenuhi
Video viral hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News