
Dokter Boyke menambahkan, khasiat daging kambing untuk meningkatkan gairah bermain cinta cuma mitos.
"Seseorang mau instan agar gairah membara, bisa dengan metode medis ketimbang alami dengan mengonsumsi makanan. Memberikan efek panas saja," jelasnya.
Cara paling efektif agar gairah kian membara adalah pria tubuhnya dalam keadaan sehat dan minum obat yang sudah terbukti ampuh.(*)
BACA JUGA: Maria Vania Lagi Cari Cowok, Dokter Boyke Langsung Kasih Masukan
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News