Setop Perkawinan Anak, Ini Dia Dampak-Dampak Buruknya

Setop Perkawinan Anak, Ini Dia Dampak-Dampak Buruknya - GenPI.co
Setop Perkawinan Anak, Ini Dia Dampak-Dampak Buruknya ( Foto: Tangkapan layar Zoom)

“Ada relasi kuasa yang timpang, yang satu menikah di usia anak, sedangkan partner-nya lebih dewasa,” katanya.

Masalah lain yang tak kalah penting ialah kehamilan yang rentan dan berisiko.

Komplikasi pada saat hamil dan melahirkan adalah penyebab utama kematian perempuan berusia 15 sampai 19 tahun.

BACA JUGA:  Perkawinan Anak Bertentangan Konstitusi

“Selanjutnya, risiko kematian bayi juga tinggi. Bayi yang lahir dari ibu di bawah 20 tahun hampir 2 kali lebih mungkin meninggal selama 28 hari pertama,” katanya.(*)

 

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya