
BACA JUGA: Resep Buka Puasa: Cara Buat Kolak Biji Salak, Jangan Lupa Dicatat
Beri perasan air lemon, garam, lada dan diamkan sebentar.
Goreng udang sampai matang, sisihkan
Panaskan mentega, tumis bawang bombai atau bawang putih hingga harum.
Kemudian beri saus tiram, kecap manis, saus sambal, gula, merica. Aduk. Tes rasa.
Lalu tuang larutan maizena, aduk hingga mendidih dan kental.
Masukkan udang yang sudah di goreng kedalam bahan saus, beri perasan air jeruk limo.
Langsung matikan api kompor. Aduk sampai udangnya tercampur bumbu hingga rata
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News