
GenPI.co - Salad kini makin diminati, sejalan dengan makin pedulinya masyarakat untuk menjaga kesehatan.
Selain sayuran, salad buah juga tak kalah nikmatnya.
BACA JUGA: Resep Perkedel, Lezat dan Bentuknya Sempurna
Kamu bisa membuat sendiri salad buah kekinian bertabur keju parut, yaitu dengan mempraktikkan resep masakan yang diunggah Instagram @susie.agung.
Bahan-bahan:
Pepaya, apel, pear, buah naga, stroberi. Potong dadu
Jeli, potong dadu
Nata de coco, tiriskan airnya
Bahan saus: 1 cup yoghurt plain, 3 sendok makan mayones, 1 sachet susu kental manis putih
50 Gram keju cheddar, parut
1 Sendok makan air jeruk nipis atau lemon
Cara membuat:
Potongan dadu buah simpan di kulkas minimal selama jam.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News