
Masukkan minyak goreng, dan air secukupnya.
BACA JUGA: Resep Bikin Bacang Ayam yang Padat, Legit, Pakai Aneka Kecap
Uleni atau mixer sampai kalis.
Kemudian tutup dan diamkan adonan selama 30 menit.
Lalu uleni sebentar dan masukkan ke loyang.
Tutup dan diamkan kembali selama 30 menit.
Loyang berisi adonan kukus sekitar 13 menit.
Setelah dingin keluarkan dari loyang, dan potong roti tawar kukusnya. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News