
GenPI.co - Sayur asem merupakan hidangan tradisional yang digemari oleh sebagian besar masyarakat Indonesia.
Setiap daerah memiliki menu resep sayur asem berbeda-beda, salah satunya sayur asem khas Jawa Timur.
BACA JUGA: Mau Bikin Okonomiyaki Ala Restoran Jepang, Nih Resepnya!
Ciri khas dari sayur asem Jawa Timur adalah menggunakan kangkung dan mentimun krai.
Untuk kamu yang ingin mencoba membuat sayur asem khas Jawa Timur yang mantap dan segar, berikut resepnya.
Bahan:
1 ikat kangkung, potong-potong
2 buah mentimun krai, potong-potong
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News