
Bilenthango, kuliner khas Gorontalo (foto: Istimewa)
Cita rasa kuliner ini lezat dan gurih, karena ikan yang dimasak di atas daun pisang juga mengciptakan aroma yang khas. Bagi yang penasaran ingin mencicipi kuliner ini, bisa mendatangi rumah makan yang ada di kawasan Gorontalo dengan harga yang bervariasi disetiap tempatnya.
Sementara itu, masyarakat Gorontalo biasa mengkonsumsi makanan ini menjadi menu sehari hari yang dinikmati bersama dengan sepiring nasi putih disiang hari.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News