
1 sendok teh gula pasir
2 batang serai memarkan
5 butir bawang merah, iris halus
3 sendok makan minyak untuk menumis
Cara Membuatnya:
1. Panaskan terlebih dahulu bumbu halus dalam wajan yang telah diberikan minyak dan juga sudah dipanaskan.
2. Aduk-aduk secara merata sampai bumbu halus yang anda tumis mengeluarkan aroma harum yang enak dan lezat.
3. Setelah itu, masukkan daun salam, daun jeruk, pala bubuk, cengkeh dan juga serai. Aduk-aduk secara merata sampai bahan ini layu dan mengeluarkan aroma harum.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News