
GenPI.co - Saat pandemi virus corona (covid-19), tak membuat makanan kekinian tidak bermunculan.
Makanan dan minuman kekinian tetap bermunculan, salah satunya adalah buko pandan.
BACA JUGA: Resep Bikin Leker, Enaknya Enggak Kalah dengan Buatan Pedagang
Adapun makanan penutup atau dessert ala Filipina ini, juga bisa menjadi salah jenis kuliner yang bisa kamu jual.
Buko pandan tampilannya begitu menggugah selera. Hidangan penutup ini terbuat dari campuran kelapa muda, susu kental manis, agar-agar.
Kuliner kekinian ditampilkan dengan menambah topping berupa serutan keju.
BACA JUGA: Resep dan Cara Bikin Sayur Gori Nangka Muda, Lezat Banget
Kamu bisa membuatnya di rumah, dengan mempraktikkan resep masakan buko pandan yang diunggah YouTube Lis Achmady.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News