
Setelah menghasilkan krem putih, tuang maizena. Kocok lagi, hingga tercampur rata.
Bagi dua adonan
Adonan beri perasa makanan, aduk. Masukkan ke dalam piping bag.
Separuh adonan lain buat berbentuk roti awan. Kemudian beri bulatan-bulatan kecil di permukaannya dengan adonan yang ada di piping.
Panggang selama 30 menit di oven dengan suhu 150 derajat Celsius.
Kamu juga bisa menghadirkan roti awan dengan aneka warna.
Roti awan viral, apakah karena juga sekilas mirip bentuk virus corona yang banyak benjolannya ya?
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News