
GenPI.co - Berbuka puasa adalah momen yang sangat dinantikan setelah seharian menahan lapar dan dahaga.
Tak hanya sebagai pengisi energi, mengetahui menu buka puasa yang nikmat juga bisa membuat puasa makin bersemangat.
BACA JUGA: Sajikan Kue Cubit Menjadi Camilan Sehat di Rumah, Ini Resepnya
Nah, karena itu, penting untuk mengganti menu buka puasa tiap hari, agar kamu dan keluarga tidak mudah bosan. Salah satu menu yang bisa kamu coba ayam kuluyuk.
Ayam kuluyuk sangat cocok dijadikan menu berbuka puasa karena rasanya yang gurih dan lezat. Selain itu, ayam juga mempunyai banyak kandungan yang baik untuk kesehatan tubuh.
Berikut adalah resep ayam kuluyuk yang bisa kamu buat di rumah, seperti yang sudah dirangkum GenPI.co dari berbagai sumber berikut.
Bahan:
300 gr daging ayam tanpa tulang, potong2
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News