
Bahan:
- Jagung kering
- 3 Sendok makan gula pasir
- 1 sendok the vanili
- Margarin
- Susu kental manis
- Garam
Cara membuat:
- Panaskan Teflon dengan api sedang.
- Masukkan margarin dan tunggu hingga cair.
- Masukan jagung kering, kecilkan api dan tutup telfon. Biarkan jagung meletup-letup.
- Goyang-goyang agar popcorn merata, kemudian angkat dan tuangkan ke wadah.
BACA JUGA: Bikin Bubur Ayam dalam Waktu 15 Menit, Mau Tahu Caranya?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News