Malam Minggu di Yogyakarta, Nikmati Malam Romantis ala AADC 2

Malam Minggu di Yogyakarta, Nikmati Malam Romantis ala AADC 2 - GenPI.co
AADC 2 saat syuting di Ratu Boko (foto: AADC 2)

Ratu Boko

Menjadi tempat favorit anak muda Yogya yang sedang dilanda asmara. 

Di sana pengunjung bisa menikmati indahnya sunset dari atas bukit. Cocok sekali jika kamu dan pasangan menghabiskan waktu berdua di sana. 

Selain itu panorama yang disajikan benar-benar luar biasa. Candi ini berada di Jalan Raya Jogja-Solo, Prambanan, Yogyakarta.

AADC 2 juga syuting di tempat romantis ini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya