
Dago Dream Park
Kangen suasana Bali, namun kantong cekak dan waktu belum ada? Dago Dream Park adalah alterntif yang pas buat kamu.
Dago Dream Park adalah Resort di Bandung Utara yang di desain dengan tata ruang bernuansa kental pulau Dewata namun dengan arsitektur bangunan kombinasi Jawa dan sunda. Unik? Sudah pasti!
(Foto: Daerah Wisata)
Tidak hanya itu tetapi juga di tempat ini memberikan berbagai wahana permainan serta spot foto di Bandung yang paling baru. mulai dari rumah balon yang terinspirasi dari filim UP, hingga permadani terbang Aladin. Obyek wisata yang menjadi tempat popuker di Bandung ini menjadi yang favorit wisatawan.
Kawasan ini berada di Jl. Dago Giri KM 2.2 Mekarwanhi, Lembang,Jawa Barat. Objek wisata di Dago ini beroperasi untuk weekend saja Sabtu dan Minggu dan dimulai pukul 08.00 - 18.00 WIB.
Tenang, tak mahal untuk menjelajahi area ini cukup bayar tiket Rp 30 saja.
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News