
Bahan-bahan:
- 1 buah mangga
- 250 ml susu UHT
- 150 ml air
- 1 saset agar-agar tanpa rasa
- 2 sendok bubuk jelly atau nutrijel plain/ mangga
- 1 saset susu kental manis
- Gula sesuai selera.
BACA JUGA: Mangga Berlimpah di Rumah? Bikin Smoothies Aja, Begini Caranya
Untuk cara membuatnya, mudah sekali. Pertama, blender mangga dan susu UHT. Kemudian, masukkan ke dalam panci lalu ditambakan agar-agar, gula pasir, dan susu kental manis. Setelah itu aduk rata. Masukan air dan jus mangga. Nyalahkan api dan aduk terus hingga mendidih
Setelah mendidih, dinginkan dan hilngkan uapnya. Setelah uap hilang kamu bisa masukan ke dalam cetakan dan tunggu sampai dingin. Sajikan selagi dingin lebih nikamat.
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News