Mulai Besok, KA BIAS Relasi Bandara Adi Soemarmo ke Klaten Jadi KA BIAS Madiun

Mulai Besok, KA BIAS Relasi Bandara Adi Soemarmo ke Klaten Jadi KA BIAS Madiun - GenPI.co
Pola operasi kereta api (KA) Bandara Adi Soemarmo (BIAS) relasi Stasiun Bandara Adi Soemarmo - Klaten berubah menjadi KA BIAS Madiun per Selasa (10/12). (Foto: Daop 6 Yogyakarta)

Di sisi lain, penyesuaian pola operasi ini diharapkan dapat meningkatkan bangkitan penumpang aglomerasi dari daerah Jawa Timur menuju ke daerah Jawa Tengah atau sebaliknya.

Dengan demikian, KA BIAS relasi Bandara Adi Soemarmo - Madiun PP yang awalnya beroperasi 2 perjalanan PP menjadi 5 perjalanan PP atau 10 KA per hari.

KA BIAS Madiun ini akan melewati Bandara Adi Soemarmo - Kadipiro - Solo Balapan - Solo Jebres - Sragen - Walikukun - Ngawi - Magetan - Madiun.

BACA JUGA:  KA BIAS Relasi Solo-Madiun Resmi Beroperasi, Ada Tarif Promo!

"Bagi masyarakat Klaten tidak perlu khawatir karena KAI Group juga menyediakan moda transportasi lainnya yang tak kalah nyaman dan bisa diandalkan ketepatan waktunya yaitu KA jarak jauh dan Commuterline," ungkap Krisbiyantoro.(*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya