Bandara Dhoho Kediri Siap Layani Penerbangan, Tinggal Tunggu Izin Terbang

Bandara Dhoho Kediri Siap Layani Penerbangan, Tinggal Tunggu Izin Terbang - GenPI.co
Pj Gubernur Adhy Karyono saat meninjau Bandara Dhoho Kediri didampingi Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana di Kediri, Jatim, Sabtu (30/3). (Foto: ANTARA/ HO-Pemkab Kediri)

Akses jalan ini mulai dari Jalan Nganjuk-Kediri, Jalan Tulungagung-Kediri melalui Kecamatan Mojo, Jalan Jawa dan Jalan PB Sudirman.

Sementara itu, Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono menilai kesiapan Bandara Dhoho Kediri sudah 100%.

"Bandara saya melihat kesiapan semua, sudah 100%. Kami berusaha secepatnya dioperasikan. Kalau keinginan kami tanggal mudik 5-6 April 2024, mudah-mudahan," jelas dia.(ant)

BACA JUGA:  Mudik Lebaran 2024, Menhub Tambah 2.000 Extra Flight di Bandara Internasional Soekarno-Hatta

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya