
Restoran ini berlokasi di Level 3, 1818 Connaught Road West, Shek Tong Tsui.
2. teamLab Future Park Hong Kong
Seni dan teknologi menjadi satu di teamLab Future Park demi menghadirkan sebuah pengalaman baru yang imersif dari kolektif seni ternama di dunia.
BACA JUGA: Hong Kong Disebut Mitra Solid untuk Indonesia, Kata Wamendag
Ada enam karya memukau yang dipamerkan di sana hingga 14 Januari 2024, termasuk Graffiti Nature - Beating Mountains and Valleys, Red List yang menampilkan kadal Hong Kong, spesies lokal yang terancam punah, sebagai pusat perhatian.
Atraksi menarik lainnya adalah Sliding through the Fruit Field dan A Table where Little People Live, yang populer di kalangan keluarga.
BACA JUGA: Sadis, Warga Hong Kong Pemilik Paspor Amerika Serikat Dihukum China
teamLab Future Park berlokasi di 13/F, Enterprise Square Five, MegaBox, 38 Wang Chiu Road, Kowloon Bay.
3. Maggie Choo's by Ashley Sutton – Elevated Nightlife and Speakeasy Bar
BACA JUGA: Modus Pria Asal Surabaya Tipu dan Peras 16 Perempuan PMI di Hong Kong
Maggie Choo's kini siap membawa para tamu kembali ke kemewahan dunia masa lalu Far East yang penuh teka-teki.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News