
Cara Memasak Seblak Ceker:
- Rebus ceker bersama air sampai matang dan empuk. Sisihkan air rebusan hingga 300 ml.
- Tumis bumbu halus sampai harum. Sisihkan bumbu di sisi wajan, lalu masukkan telur. Aduk sampai berbutir. Tambahkan ceker dan kerupuk. Aduk rata.
BACA JUGA: Resep Nasi Goreng Enak, Rasanya Nggak Kalah Sama Restoran
- Masukkan caisim dan tauge. Aduk sampai layu. Tuangkan air rebusan ceker. Aduk rata. Bango Kecap Manis.
- Bubuhi garam, Royco Kaldu Ayam, merica bubuk, dan gula pasir.
BACA JUGA: Resep Soto Ayam Lamongan Enak dan Gurih, Rasanya Maknyus
- Aduk rata dan masak hingga matang selama 5 menit. (*)
Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News