
GenPI.co - Indonesia itu gudangnya pantai. Coba pilih satu provinsi secara acak, dipastikan punya pantai menarik yang layak untuk dikunjungi.
Salah satu tempat yang menawarkan sederet pantai menarik adalah Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Suasana santai plus tenang tentu saja menjadi suguhan utamanya. Pantai-pantai tersebut cocok jadi pelarian bagi kamu yang ingin menepi sejenak dari peliknya hidup.
Apa saja pantai-pantai eksotis di Lombok? Berikut ulasannya.
Baca juga:
Destinasi Wisata Bontang Siap Manjakan Wisatawan
Pantai Temajuk, Destinasi Liburan Ngehits dengan Segudang Suguhan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News