
GenPI.co – Jogja merupakan salah satu kota wisata yang menawarkan berbagai jenis hotel penginapan, mulai dari hotel bintang lima hingga penginapan dengan harga yang ekonomis. Untuk kamu yang ingin liburan ke Jogja dengan budget minimalis, berikut 5 rekomendasi hotel murah di Jogja.
Sae-Sae Hostel
Sae-Sae Hostel terletak di Jl. Ngadinegaran MJ III Gang Cempaka No. 46, Mantrijeron, Mantrijeron, 55143 Yogyakarta, Indonesia. Kamar hostel ini berbentuk dormitory room, dengan harga Rp 75 ribu untuk 1 orang per malamnya. Tak hanya murah, kamar di hostel ini juga nyaman dan instagramble.
Venezia Homestay and Garden
Venezia Homestay and Garden terletak di Jalan Surami 55, Mantrijeron. Penginapan ini memiliki konsep yang unik, yaitu konsep garden atau kebun yang sejuk. Kamar dormitory room untuk 1 orang diberi harga Rp 80 ribu per malam, sedangkan kamar berisi 2 orang harganya Rp 314 ribu.
Oke Baik Hostel
Oke Baik Hostel merupakan hotel berkonsep semi bohemian yang terletak di Kampung Bule Prawirotaman. Hostel ini menawarkan berbagai jenis kamar, yaitu dormitory seharga Rp 80 ribu, budget double room seharga Rp 130 ribu, dan deluxe Rp 220 ribu.
Sleep in Box Dormitory Yogyakarta
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News