
GenPI.co - Tinggal hitungan hari parade kostum carnival bertemakan bunga terbesar di Indonesia “Malang Flower Carnival 2019 (MFC)” kembali digelar. Tepat pada hari minggu 15 September 2019 mendatang, masyarakat dan wisatawan yang berlibur di Kota Malang bakal disajikan puluhan busana karnaval yang mengangkat keindahan berbagai bunga yang tak hanya dimiliki oleh Kota Malang dan sekitarnya namun juga seluruh Indonesia.
Even busana karnaval yang sudah digelar sejak 2010 silam ini dipastikan bakal semakin meriah. Mengangkat tema “Padma Nusa” atau bisa disebut juga Teratai Nusantara.
Baca juga :
Demi Wakilnya, Wali Kota Malang Minta Maaf ke Rakyat Papua
Hendak Disembelih, Sapi Ngacir di Pemalang Bikin Warga Jantungan
Liga 1 Arema vs Barito Putera, Singo Edan Mengaum di Kanjuruhan
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News