
Tidak hanya makanan khas Manggarai saja, namun makanan khas dari NTT lainnya pun ada seperti kue Cucur Oesao. Kue ini biasanya dimakan saat sarapan pagi oleh masyarakat Kupang, Nusa Tenggara Timur. Rasanya yang manis cocok untuk dimakan bersama kopi panas.
Rebok
Salah satu camilan khas Manggarai lainnya yang bisa dicicipi adalah rebok. Camilan ini terbuat dari vampura tepung beras dan kelapa parut. Bentuknya mirip dengan sagon. Biasanya makanan ini disajikan bersama kuah alpukat ataupun roti susu. Rebok memiliki rasa yang gurih dan cocok untuk dijadikan buah tangan saat berkunjung ke Manggarai.
Kalian wajib tonton video yang satu ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News