
GenPI.co - Kerang dara asam manis bisa menjadi salah satu rekomendasi makanan untuk para pencinta seafood.
Sesuai dengan namanya, olahan kerang ini diberi berbagai bumbu dengan citarasa asam manis yang menggugah selera.
Hidangan ini bisa disantap sebagai lauk bersama nasi putih atau dimakan tanpa nasi.
BACA JUGA: Resep Lava Cake Lumer Tanpa Pakai Oven, Ternyata Mudah Banget!
Kamu bisa menemukan makanan ini di berbagai restoran atau rumah makan seafood.
Namun, kamu sebenarnya juga bisa membuatnya sendiri di rumah, karena cara memasaknya yang cukup mudah.
BACA JUGA: Resep Es Ketan Hitam Enak dan Pas untuk Camilan Waktu Santai
Untuk kamu yang ingin mencoba membuat, berikut ini resep kerang dara asam manis seperti dilansir dari Cookpad.
Bahan:
BACA JUGA: Resep Ayam Teriyaki, Masak Praktis Tapi Rasanya Maknyus!
500 gram kerang dara
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News