
Perang Jempana ini dilakukan dengan cara penduduk mengusung tandu atau jempana yang berisi sesajen dan simbol Dewata.
Puncak dari tradisi ini adalah Ngambeng Jemapana atau atraksi saling dorong antar warga dengan diringi oleh tabuhan gong balaganjur.
Setelah berakhir, pemuka agama akan memercikkan air suci ke warga. Para dewa dilambangkan dengan uang kepeng serta benang tridatu yang dikeluarkan dari jempana dan kemudian akan dikembalikan ke dalam Pura.
BACA JUGA: Air Rebusan Pare Khasiatnya Sangat Dahsyat, Cespleng Banget!
4. Memunjung
Tradisi unik Memunjung, ini merupakan tradisi mengunjungi kuburan dengan membawa sesajen seusai melaksanakan sembahyang di pura pada Hari Raya Galungan.
BACA JUGA: Air Rebusan Daun Kemangi Campur Madu Dahsyat, Bikin Wanita Puas
Dalam keyakinannya, apabila jasad masih dalam kubur dan belum dilaksanakan upacara Ngaben, keluarga wajib untuk mengunjungi makam sanak saudaranya.
Keluarga mengunjungi makam untuk memanjatkan doa agar roh dapat tenang di alam baka.
BACA JUGA: Air Rebusan Daun Pandan Campur Madu Khasiatnya Dahsyat, Cespleng
Pasalnya, jasad yang belum dilaksanakan upacara Ngaben, menurut kepercayaan umat Hindu masih belum menyatu dengan Ida Sang Hayang Widhi.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News