
GenPI.co - Kangen dengan kue putu yang hangat dan nikmat dimakan terutama malam hari, kamu bisa membuatnya di rumah.
Langsung bingung masalah cetakan bambu seperti yang dipakai abang pedagang putu? Tenang, kamu tetap bisa membuatnya, kok.
Nah, kamu bisa mempraktikkan resep masakan yang diunggah YouTube Mama Ci Memasak, 23 Januari 2021.
BACA JUGA: Resep Kue Lumpur Surga yang Superlembut dan Manis
Bahan-bahan
200 Gram tepung beras, kukus selama 10 menit sebelum diadoni
1 Sendok teh garam
130 Ml air panas
Pasta pandan secukupnya
100 Gram gula merah, iris tipis
Untuk mencetak, daun pisang secukupnya. Buat lingkaran berbentuk seperti bambu pencetak putu yang biasanya digunakan pedagang
Taburan, kelapa muda parut beri sedikit garam, kukus selama 10 menit
BACA JUGA: Resep Omelet Keju yang Lembut Banget, Lezat Buat Sarapan Keluarga
Cara membuat
Air panas beri sedikit pasta pandan, aduk. Sisihkan
BACA JUGA: Resep Roti Cokelat, Pas Disajikan Saat Sarapan
Campurkan tepung dan garam. aduk.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News