Mudik Lebaran, Yuk Mampir ke Sragen Nikmati Kulinernya

Mudik Lebaran, Yuk Mampir ke Sragen Nikmati Kulinernya - GenPI.co
Bakso rusuk palur (foto: konfrontasi.com)

Bothok Mercon Pembawa Berkah

Bagi penikmat pedas, maka kuliner ini wajib dicoba. Namanya adalah “Bothok Mercon Pembawa Berkah”. Bothok ini terasa enak, tapi juga sangat membakar lidah. Walaupun rasanya sangat pedas, warung bothok yang ada di Sragen ini tidak sepi dari pelanggan. 

Banyak orang yang datang untuk mencoba Bothok Mercon ini. Lokasinya di jalan Raya Sukowati 255, Sragen.

Sate Kambing Widi

Sragen juga mempunyai kuliner andalan yaitu kuliner Sate Kambing Widi. Kuliner ini sangat populer dan sangat digemari. Rasa sate kambingnya sangat enak dan daging yang sangat empuk. Lokasinya di Dukuh Kajen, Desa Celep, Kedawung, Sragen..

Pecel Tumpang

Menjadi makanan khas dan paling dicari di Sragen, dengan bumbu pecel yang legit dan pedas.  Lokasinya di Kuwungsari, Kabupaten Sragen.

Gathot Sragen

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya