
GenPI.co - Saat bulan Ramadan, seringkali kita mengandalkan smartphone untuk merekam momen sahur, berbuka dan kegiatan berpuasa atau bermain game.
Akibatnya, smartphone sering menjadi panas karena pemakaian yang tiada henti. Untuk mencegahnya, kamu dapat mengikuti tips berikut ini:
BACA JUGA: Oppo Punya Kejutan, Smartphone Terbarunya Dijamin Canggih Banget
Istirahatkan smartphone
Ucapkan selamat tinggal untuk sementara pada laman media sosialmu dan biarkan ponsel beristirahat. Cara ini setidaknya bisa mendinginkan ponsel, karena cahaya lampu di layar tidak menyala.
Simpan di tempat teduh
Hindari menaruh ponsel di bawah sinar matahari langsung, terutama pada siang hari yang sangat panas. Smartphone rentan terhadap cuaca dan akan mati secara otomatis setelah suhu internal mencapai titik tertentu.
Turunkan tingkat kecerahan layar
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News