
"Di situ pula akan ada peluang melakukan monetisasi sehingga para content creator juga bisa menghasilkan pendapatan sendiri dari karya yang mereka hasilkan," ungkapnya.
Sementara itu CBO Noice Niken Sasmaya mengungkapkan Noicemaker Studio adalah langkah awal yang diharapkan mengembangkan potensi konten kreator di Noice tumbuh.
"Siapa pun bisa jadi konten kreator dan podcaster. Dengan hampir dua juta pendengar Noice yang terus bertumbuh, kami yakin hal ini akan sangat membantu memajukan industri konten audio Tanah Air," ucap Niken.(*)
BACA JUGA: Huawei MatePad Murah Banget, Tablet Serasa PC!
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News