
Hanya, fitur yang satu ini memugkinkan kamu mengirim apapun: aplikasi, membayar belajaan, tiket kereta, dan sebagainya.
Untuk mengetahui apakah smartphone-mu memiliki fitur NFC atau tidak, silahkan cek di menu Settings > Wireless & Networks. Kamu bisa melihat ada menu NFC jika smartphone-mu memilikinya.
Misalnya saja ketika kamu ingin mengirim uang melalui e-Money, maka kamu hanya perlu menempelkannya di belakang HP dan akan terdekteksi secara otomatis.
BACA JUGA: Xiaomi akan Rilis Ponsel dengan Panel Belakang Fotokromik
Setelah mengetahui pengertian dan cara kerja NFC, informasi selanjutnya yang perlu kamu tahu adalah fungsi NFC.
Setidaknya, fitur yang satu ini memiliki tujuh fungsi utama yang bisa membantuk aktivitas kamu menjadi lebih mudah.(*)
BACA JUGA: Ponsel Lipat dari Samsung Laris! Pre-order Capai 800 Ribu Unit
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News