
Fitur Voice Acces ini, dirancang untuk pengguna yang memiliki kesulitan motoric. Pengguna bisa menggunakan perintah suara untuk menggunakan ponsel.
Android memberikan kemampuan "gaze detection", deteksi tatapan, agar Voice Access hanya berfungsi ketika pengguna sedang melihat ke layar.
Selain itu, fitur ini juga dilengkapi dengan fitur untuk memasukkan kata sandi ketika mendeteksi kolom untuk login.
BACA JUGA: Bahaya! 3 Aplikasi di Android Bisa Bocorkan Datamu
6. Android Auto
Dalam setelan Android Auto ini, pengguna dapat lebih banyak kustomisas dan mencari konten atau aplikasi di tab media. (ant)
BACA JUGA: Kembangkan Harmony, Huawei Mantap Tinggalkan Android
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News