
GenPI.co - Sudah empat tahun saya bercerai dengan suami dan menjadi single parent bagi kedua anak saya.
Anak saya yang sulung sudah mau kuliah, sedangkan adiknya masih SMP.
Namun, saya tidak bisa 100 persen mengawasi dan berada di samping mereka kerena pekerjaan sering ke luar kota.
BACA JUGA: Kasus KDRT Jadi Sorotan, Kepala BKKBN Jelaskan Konsep Berkeluarga
Saat ini saya khawatir mereka akan terjerumus hal-hal yang tidak benar. Bagaimana seharusnya saya bersikap?
(Risa Asry, 39 tahun, Jakarta)
BACA JUGA: Kisah Keluarga Gelael Pemilik KFC Indonesia, Semua Berawal pada 1979
Jawaban dari Psikolog Klinis Ratih Ibrahim
Bagi orangtua, perceraian merupakan jalan terbaik. Akan tetapi, bagi anak merupakan hal yang akan berdampak negatif.
BACA JUGA: Resep Ayam Kung Pao Ala Restoran, Menu Simpel Favorit Keluarga
Secara psikis tentu mereka cederung lebih malu, sensitif, dan rendah diri hingga menarik diri dari lingkungan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News