Apa Kendala yang Harus Diantisipasi Saat Budi Daya Ikan Koi?

Apa Kendala yang Harus Diantisipasi Saat Budi Daya Ikan Koi? - GenPI.co
Pembudi daya ikan koi Bayu Aprilia. Foto: Andri Bagus/GenPI.co

GenPI.co - Saya menyukai ikan koi dan mau memulai budi daya, tetapi saya belum paham cara tepat untuk budi daya ikan koi.

Apa kendala yang biasanya terjadi dan bagaimana solusinya?

(Bagus, 27 Tahun, Tangerang)

BACA JUGA:  Pandemi Memang Belum Usai, Tapi Pembudi Daya Ikan Koi Panen Cuan

Jawaban dari pembudi daya ikan koi, Bayu Aprilia

Dalam budi daya ikan hias khususnya koi pasti ada kendala yang akan dihadapi.

BACA JUGA:  Cuan Budi Daya Lele Menggiurkan, Coba 5 Cara Ampuh Ini

Pada umumnya kendala yang terjadi adalah saat musim hujan.

Sebab, musim penghujan bisa mengurangi hasil panen ikan.

BACA JUGA:  Cerita Budi Daya Kopi yang Jadi Solusi Hasilkan Untung Besar

Jika kamu memilih menggunakan media kolam alam, curah hujan yang tinggi bisa merusak pH air.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya