
GenPI.co - Menjaga kesehatan keluarga menjadi poin utama bagi saya. Saya begitu khawatir dengan pandemi covid-19, terlebih punya anak masih kecil.
Karena partikel virus itu tak kasat mata dan covid-19 terus bermutasi, saya harus putar otak untuk menghalaunya.
Oleh karena itu, bagaimana agar keluarga saya sehat dan tidak khawatir dengan virus?
BACA JUGA: Kasus Covid-19 Harian di Bali Turun Signifikan, Ini Penyebabnya
(Ita Rosita, 32 tahun, Jakarta)
Jawaban
BACA JUGA: Covid-19 di Malaysia Makin Kacau, ICU Kolaps
Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dr. Daeng Faqih
Kesehatan keluarga memang yang utama. Keluarga sehat, lingkungan juga.
BACA JUGA: Satgas Sebut Kasus Sembuh Covid-19 di Denpasar Terus Naik
Oleh karena itu, hal yang wajar untuk selalu membiasakan diri mencuci tangan dengan sabun atau hand sanitizer.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News