Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP), Ali Mochtar Ngabalin ikut menanggapi terkait konflik lahan antara Rocky Gerung versus Sentul City, begini katanya.
Eks politikus Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean angkat bicara soal kasus PT Sentul City Tbk yang melayangkan somasi kepada ahli filsafat Rocky Gerung.
Ferdinand Hutahaean mengomentari sengketa antara Rocky Gerung PT Sentul Cityterkait sepetak tanah di Bojongkoneng, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor.