Pihak Keuskupan Agung Jakarta (KAJ) memberikan kelonggaran kepada umat Katolik untuk beribadah setelah dikepung Covid-19 selama dua tahun belakangan ini.
Le Minerale dan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) meluncurkan program bertajuk Sedekah Sampah Untuk Palestina di Masjid Istiqlal, Jakarta, pada Ramadan 2025.