Perdana menteri Thailand mengatakan bahwa kabinet negara menyetujui rencana untuk merestrukturisasi keuangan maskapai itu melalui pengadilan kebangkrutan.
Revitalisasi pembangunan Kota Lama perlu dipercepat. Pasalnya, waktu pembangunan yang molor lama menyebabkan sejumlah pengusaha di kawasan tersebut merugi.
Banten Warriors – julukan Dewa United menerima sanksi dari Komisi Disiplin (Komdis) PSSI gegara Bali United lantaran lima pemainnya menerima kartu kuning