Informasi terbaru dari Kabinet Indonesia Maju, bahwa Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir telah menyampaikan LHKPN. Hasilnya bikin melongo.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengaku sudah mencairkan tunjangan hari raya (THR) kepada aparatur sipil negara (ASN) pusat dan pensiunan per 17 Maret.