Anggota Komisi III DPR RI I Wayan Sudirta menggali informasi tentang calon Kapolri Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo dari Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas).
Ketua Komisi III Herman Hery mengatakan pihaknya berharap Komjen Listyo Sigit Prabowo menjadi Kapolri. Komisi III juga berharap Listyo bisa melakukan terobosan