Gejala neuropati atau yang lebih dikenal sebagai saraf kejepit biasanya diawali dengan kesemutan hingga nyeri, kebas, dan baal di bagian tangan dan kaki.
Ketika sedang bekerja di depan laptop dengan kaki bersila, saya kerap mengalami kesemutan. Hal itu juga sempat berulang ketika saya memegang handphone.