Api membakar Kapal Rol on Rol off (Roro) di galangan kapal milik PT Karimun pada Rabu (31/7) dan menewaskan 3 orang. Sementara 9 orang mengalami luka-luka.
Klenteng Sam Po Teng dibangun pada tahun 1815 oleh kaum peranakan di Pulau Buru. Bangunan itu dibangun oleh tukang yang sama dengan yang membangun Masjid Besar Raja Haji Abdul Ghani.
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin membantah narasi yang mengungkapkan Revisi UU TNI yang disahkan Kamis (20/3) ini memuat kewajiban warga untuk wajib militer.