Patut dicontoh. Pemerintah Kabupaten Gorontalo ternyata memiliki program mulia. Memberangkatkan 5 imam masjid se-Kabupaten Gorontalo untuk umroh tiap tahunnya.
ahkan pada soft launching Menara Pakaya beberapa bulan lalu, kunjungan wisatawan membludak. Pengunjung yang ramai membuat petugas harus menutup 4 penjuru jalan yang ada di sekitar menara kebanggaan masyarakat Gorontalo ini.
Atraksi para peserta lomba bercerita ini ini cukup memukau. Mereka melantukan cerita dengan gerak dan mimik yang atraktif. Bahkan ada yang menggunakan alat sebagai sarana menarik perhatian penonton yang sekaligus menguatkan jalannya cerita.
Selama ini GenPI Kabupaten Gorontalo sudah aktif. Namun mereka lebih fokus pada penyiapan sumber daya manusia yang dimiliki. Mereka rutin menggelar pertemuan, membekali anggotanya dengan beragam keterampilan dan membuka peluang untuk kegiatan kepemudaan
Peluncuran kalender pariwisata sebagai upaya meningkatkan kunjungan wisata di daerahnya. Mereka menargetkan tiga juta pengunjung. Potensi wisata dianggap paling cepat meningkat perekonomian daerah, serta bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat.