Kehadiran grup musik Jaz kenamaan, Maliq & D'essentials di Java Jazz Festival 2020 membakar semangat penonton. Tak peduli meski hujan tengah mengguyur.
Java Jazz Festival (JJF) 2020 akan digelar pada 29 Februari hingga 1 Maret 2020. The Jacksons yang merupakan para pelantun I Want You Back ingut manggung.
Pecinta jaz bersiaplah kembali terpuaskan dengan perhelatan akbar untuk genre musik tersebut. Setelah perhelatan Java Jazz pada 1—3 Maret 2019, kali ini giliran Prambanan Jazz yang pentas pada 5—7 Juli 2019.
Bertempat di BNI Hall JIExpo Kemayoran Jakarta Pusat, aksi Toto dibuka dengan lagu ‘Devil’s Tower’ dengan sangat sempurna. Riuh penonton pun pecah saat Joseph Williams, sang vokalis mulai bernyanyi dan mengajak penonton bernyanyi bersama.
Pada hari terakhir gelaran Java Jazz Festival 2019 tersebut, Monita tampil elegan dengan busana casual di MLD Bus Stage outdoor. Mengawali penampilan, penyanyi cantik itu menyapa penonton sembari menyanyikan lagu ‘Dibatas Mimpi’.
GoGo Penguin adalah satu dari sederet band mancanegara yang unjuk kebolehan di Java Jazz 2019. Dapat giliran tampil (2/3) malam, band ini tampil dengan suad lengkap. Ada Chris Illingworth, bassis Nick Blacka dan penggebuk drum Rob Turner.
Penyanyi Yura Yunita sukses membius penggemarnya di hari kedua Java Jazz Festival 2019, Sabtu (2/2). Mengawali penampilanya, Yura suguhkan lagu berjudul 'Apakah Kamu'. Semua penonton pun ikut larut dalam rangkaian lirik yang menyentuh.
Oleh Menteri Pariwisata Arief Yahya, Java Jazz termasuk dalam kegiatan millennial friendly. Sebuah event yang mampu menarik wisatawan dalam jumlah besar.
Perhelatan musik Java Jazz 2019 sudah memasuki hari kedua. Event tahunan ini menampilkan 100 musisi Indonesia dan luar negeri. Mereka tampil solo atau saling berkolaborasi dalam 11 panggung yang tersebar di JI Expo Kemayoran, Jakarta.
Menjadi salah satu musisi yang ditunggu-tunggu, penampilan solois Gabriella Wilson atau lebih dikenal dengan H.E.R. sukses menggebrak penonton di hari pertama gelaran Java Jazz Festival 2019. Pemenang Grammy Award tersebut menampilkan sederet hits andalan
Kolaborasi istimewa hadir pada hari pertama gelaran Java Jazz Festival 2019, Jumat (1/3). Salah satu yang mencuri perhatian adalah penampilan duet maut penyanyi Lea Simanjuntak dan komponis Addie MS yang menyajikan konsep pertunjukan musik klasik dengan
Java Jazz 2019 yang akan dimulai hari ini, Jumat (1/3), di JI Expo Kemayoran, Jakarta, hingga 3 Maret akan menampilkan sejumlah duet musisi Indonesia dengan internasional, diantaranya Andien dengan Ron King Horn Section.