Borobudur Marathon 2019 yang digelar pagi ini, Minggu (17/11/2019), menjadi trending. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi peserta kategori 10K.
Gubernur Jawa Tengah menggagas Kogres Sampah pada 12-13 Oktober 2019. Tagar #JawaTengahPeduliSampah menjadi trending topic Twitter Minggu soe (13/10/2019).
Solo City Jazz telah dimulai sejak Sabtu, dan puncak acaranya akan digelar pada Minggu malam. Acara ini diawali dengan fashion on the street di Kampung Batik.
Kebakaran terjadi di gudang kapas milik Sritex yang berlokasi di Desa Jetis, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah. Belum diketahui penyebabnya.
Ratusan mahasisa yang tengah berdemo pun berjanji untuk membersihkan taman yang rusak di Semarang, dan mereka menepatinya. Meski yang muncul hanya dua orang.