Harga emas di pasar global terpental dari level topnya dan meluncur ke bawah USD 1.500 troy per ounce, dan emas Antam pun terpangkas cukup besar hari ini.
Harga emas di pasar global melejit dan menembus level top di atas USD 1.500 per troy ounce, dan emas Antam pada Kamis (3/10/2019) langsung naik Rp 7.000/gram.
Harga emas Antam pada perdagangan hari ini, Selasa (1/10) turun Rp 10.000 menjadi Rp 751.000 per gram, seiring dengan pergerakan logam mulia di pasar global.