Gunung Marapi di Sumatera Barat terus mengalami erupsi mengeluarkan suara dentuman dan gemuruh sampai melontarkan batu api pada Sabtu (13/1) dini hari.
Gunung Marapi di Sumatra Barat (Sumbar) mengalami perubahan tipe erupsi dari freatik menjadi magmatik. Warga diminta jauhi radius 4,5 km dari pusat erupsi.
Status Gunung Marapi di Provinsi Sumatra Barat naik menjadi level III atau siaga. Kenaikan status berdasarkan analisis dan evaluasi aktivitas Gunung Marapi.
Banjir lahar menerjang beberapa kawasan di Kabupaten Tanah Datar, Sumatra Barat (Sumbar) setelah terjadi erupsi Gunung Marapi pada Selasa (5/12) malam.