Moeldoko tegas membantah informasi dana calon jemaah haji Indonesia dipakai pemerintah membiayai pembangunan infrastruktur. Dia geram dengan informasi sesat itu
Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Ace Hasan Syadzily menampik isu bahwa dana haji digunakan untuk proyek pembangunan infrastruktur.